Rabu, 21 Juli 2010

Pamflet


"Tak kenal maka tak sayang"

Promo bagi sebuah dunia usaha adalah sebuah keniscyaan, orang akan tahu salah satunya adalah lewat promo. Salah satu bentuk yang dilakukan oleh
Griya Batik Notonegoro adalah menggunakan media pamflet.

Kedepan kami akan terus mempromokan Griya Batik Notonegoro agar makin dikenal luas kususnya di Surakarta, di Indonesia pada umumnya. Sembari menancapkan branding NOTONEGORO COLLECTION

Ada beberapa langkah promo yang sedang kami persiapkan:
1. Iklan di internet
2. Iklan di media masa
3. Iklan lewat jaringan
4. Iklan lewat mulut ke mulut

Semoga dengan langkah ini kami makin dikenal dan dierima keberadaan kami. Amin

Tidak ada komentar:

Posting Komentar